Notification

×

Iklan

Iklan

Indeks Berita

Media Online Gerak Jatim Bagikan Nasi Kotak Kepada Pengendara dijalan Pabean Cantikan Surabaya

Kamis, 13 April 2023 | 7:10:00 PM WIB | 0 Views Last Updated 2023-04-13T12:11:12Z


Surabaya - Kedua kalinya di bulan Ramadhan tahun ini, Media Online gerakjatim.com bagi-bagi takjil kepada masyarakat di sekitar ruas jalan raya pabean cantikan. Kali ini kegiatan bagi-bagi takjil dipusatkan di jalan pabean cantikan, tepatnya di area pusat pembelajaan pasar pabean, pada hari Kamis (13/4/23).

Pembagian takjil dilakukan oleh seluruh anggota media gerakjatim.com kepada warga masyarakat sekitar pasar, sekitar pukul 16.00 WIB. Kegiatan bagi-bagi takjil tersebut merupakan kali kedua di bulan suci Ramadan tahun ini, sebagai wujud rasa syukur dan kepedulian terhadap sesama.

“Ini merupakan kegiatan bagi-bagi takjil yang kedua kalinya di bulan Ramadan tahun ini, mudah-mudahan lancar dan bermanfaat bagi masyarakat sekitar. Saya mengucapkan terima kasih kepada seluruh anggota dan para reda.ksi serta semua yang telah berkontribusi atas terlaksananya acara ini, yang telah mempersiapkan kegiatan ini. semoga apa yang kita lakukan di siang ini menjadi ladang ibadah bagi kita semuanya. ungkap lailul afrod selaku Pimred gerakjatim.com

“Kegiatan ini untuk berbagi berkah di bulan Ramadan sebagai wujud kepedulian sosial anggota kita kepada sesama, bertujuan agar para anggota lebih memaknai bulan suci Ramadhan,

Kegiatan bagi-bagi takjil gratis oleh media gerakjatim.com berlangsung lancar karena cuaca cerah dan sangat mendukung, serta mendapat antusias dari masyarakat. lalu di ikuti dengan acara buka bersama seluruh redaksi media gerakjatim.com “imbuhnya.

Reporter Soleh
Editor Redaktur

×
Berita Terbaru Update