Notification

×

Iklan

Iklan

Indeks Berita

Lurah Desa Soket Laok Sosialisasi Tentang Program Pemberdayaan Perekonomian Terhadap Masyarakat

Senin, 26 Desember 2022 | 11:54:00 PM WIB | 0 Views Last Updated 2022-12-26T16:54:04Z


Bangkalan - Pemdes Soket Laok membangun Desa, Dalam bentuk Pemberdayaan Kelompok Usaha Ibu-ibu Rumah Tangga, di Dusun Pangmacan,Desa Soket Laok, Kecamatan Trageh,Senin 26/12/2022, Jam 10;00 Wib.

Acara tersebut di hadiri (Kades) Kepala Desa Soket Laok ,(Kasi PMD ) Kec Tragah, Pendamping Desa, serta Ibu-ibu Rumah Tangga.

"Imron selaku Kepala Desa Soket Laok menyampaikan bahwasannya Dana Desa bukan hanya bisa di gunakan untuk pembangunan infrastruktur saja , selain pelatihan dan pembinaan Masyarakat dan penyelenggaraan pemerintahan desa bisa juga di gunakan untuk pemberdayaan Masyarakat Desa agar perekomian di tingkat desa semakin meningkat.

selain pengarahan dan edukasi bagi kelompok usaha tersebut, bagaiamana caranya kita menggelola bisnis atau usaha agar bisa mengerti dan memahami cara-caranya,'Ujar Imron,.

Dana yang akan di anggarkan saat ini untuk modal usaha masih belum di beritahukan,oleh Kepala Desa Soket Laok karena ini masih dalam pembentukan kelompok usaha, semoga dengan adanya acara tersebut ibu-ibu bisa memahami dan mengerti.

Harapan Kepala Desa Soket Laok dengan apa yang saya rencanakan bisa terlaksanakan,dan tercapai supaya Dusun Pangmacan dan juga dusun yg lain , bisa mempunyai usaha dan penghasilan tetap, semoga bisa menggangkat UMKM perekonomian Desa Soket Laok,''Ujarnya. Taqim

×
Berita Terbaru Update